Beasiswa
Dalam rangka meningkatkan wawasan, kompetensi dan motivasi mahasiswa penerima beasiswa Universitas Gadjah Mada Tahun 2018. Direktorat Kemahasiswaan berencana menyelenggarakan kegiatan tersebut pada 28-29 September bertempat di Sambi Kaliurang. Sehubungan hal tersebut dimohon kepada mahasiswa penerima beasiswa untuk mendaftarkan diri di Kantor Direktorat Kemahasiswaan atau mendaftara online diĀ https://ditmawa.simaster.ugm.ac.id/ konfirmasi paling lambat 3 hari sebelum kegiatan dilaksanakanĀ kuota terbatas 100 orang dan kegiatan tidak di pungut biaya. Fasilitas: transportasi, akomodasi dan kaos kegiatan.
syarat pendaftaran bisa lihat di sini
Pendaftaran maksimal hari Rabu, 19 September 2018
Diberitahukan kepada para penerima beasiswa Yayasan Toyota Astra bahwa untuk kelancaran pengiriman beasiswa YTA diminta untuk segera mengumpulkan laporan hasil studi (KHS/Transkirp) nilai semester genap 2017/2018 di Direktorat Kemahasiswaan paling lambat tanggal 25 September 2018. Dan dimohon kepada para penerima saling mengingatkan kepada mahasiswa yang lain agar diperlukan untuk pembuatan lapaoran studi.