Kami informasikan daftar nama penerima Beasiswa PT. Indocement Tahun Akademik 2014/2015 dan setiap penerima sudah dibukakan buku rekening BNI, untuk itu mohon mengambil buku tabungan tersebut di BNI Kantor Layanan Pascasarjana UGM dengan membawa KTM dan KTP (telah ditransfer dana smt. ganjil 2014/2015).
Beasiswa
Berikut kami beritahukan jadwal pengambilan buku rekekning mahasiswa penerima beasiswa PGN. NO JADWAL PENGAMBILAN NAMA NIM FAKULTAS 1 RABU, 7 JANUARI 2015 DANU ARDHIANCAHYO 13/348969/BI/09107 BIOLOGI 2 NAILIL HUSNA 13/349091/BI/09142 BIOLOGI 3 RIZKA WARDANI SUBRATA 13/346981/BI/09037 BIOLOGI 4 HAFIZHA DEA IFTINA 13/348636/EK/19504 EKONOMIKA DAN BISNIS 5 R M S PERKASA ALAM 13/348407/EK/19469 EKONOMIKA DAN BISNIS […]
Diberitahukan kepada penerima Bidikmisi angkatan tahun 2014 tahap 1 dan tahap 2, bahwa dana resettlement (transport dan transit) sudah ditransfer ke rekening masing-masing. Mahasiswa yang mendapatkan dana tersebut adalah mahasiswa yang berasal dari luar D.I. Yogyakarta. Demikian pemberitahuan ini kami sampaikan, atas perhatian Saudara kami ucapkan terimakasih.