Kepada mahasiswa pelamar beasiswa PT. TENARIS yang berhak untuk mengikuti seleksi interview, dengan ini kami beritahukan bahwa proses interview antara PT. TENARIS dengan mahasiswa akan menggunakan teleconference via skype. Adapun jadwal interview yang akan dilaksanakan tgl 23 April 2014 sbb :