Segenap Mahasiswa Baru diharap memahami, menghayati, dan menghafalkan teks “Panca Prasetya Mahasiswa Universitas Gadjah Mada” yang besok Minggu pagi 24 Agustus 2014 akan diikrarkan bersama pada acara puncak penutupan PPSMB 2014.
Terima kasih,
Direktur Kemahasiswaan
Kenapa Panca Prasetya UGM nya, kata ‘JUJUR’ pada butir 3 nya hilang atau dihilangkan?
Oh, ma’af, ternyata Panca Prasetya Mahasiswa dan Alumni memang beda.